Jenis Jenis Senar Gitar

Jenis Jenis Senar Gitar

Senar gitar yang berkembang pada saat ini dapat di bedakan menjadi 2, yaitu : 

  • Senar nilon :
Senar nilon ini terbuat dari nilon dan fluorocarbon. 
  • Senar baja :
logam, polimer, nikel, stainless, perunggu, fosfor perunggu. Dan masing-masing senar ini ada yang terdiri 6,12 bahkan lebih untuk perpaketnya, sedangkan untuk gitar bass biasanya terdiri dari 4, 5, atau enam senar saja. Senar nilon ini biasanya di gunakan untuk gitar-gitar klasik, untuk senar baja bisa dipakai di gitar jenis apa saja dan senar gitar ini mempunyai berbagai macam ukuran diameternya.

Tabel Ukuran Senar untuk Gitar Elektrik :

Jenis Jenis Senar Gitar

Tabel Ukuran Senar untuk Gitar Akustik :

Jenis Jenis Senar Gitar

Tabel Ukuran Senar untuk Gitar Bass :

Jenis Jenis Senar Gitar
Semakin besar diameter suatu senar maka senar itu akan semakin tebal dan berat serta akan menghasilkan lebihbanyak tegangan, sehingga akan semakin sulit untuk ditekan atau di bending dan jarak senar dengan fret akan tinggi

Sebelum mengganti senar ada baiknya dilihat dulu dari desain Nut gitar (bagian atas gitar yang biasanya berwarna putih) yang mau di ganti senarnya karena nut itu biasanya dari pabrikannya sudah di bikin sedemikian rupa untuk menyesuaikan bentuk diameter senar gitarnya.

Macam-macam merk merk senar gitar yang terkenal :
  • D'Addario
  • Dean Markley
  • Ernie Ball
  • Fender
  • Gibson Guitar Strings
  • Martin Guitar Strings
  • Dll
Terkait : jenis senar gitar, senar string, senar baja, senar nilon, senar gitar akustik elektrik bass, ukuran senar gitar akustik elektrik bass, Perbedaan senar string dan nilon

Popular Posts

Category

Biola (7) Blog Tips (19) Blues (1) Classic (2) Drum (3) Genre (10) Guitar (38) Harmonica (12) Instruments (74) Jazz (2) Keyboard (4) Lyric (28) Lyric Barat (18) Lyric Indonesia (10) MP3 (44) MP3 Barat (11) MP3 Indonesia (33) Music (206) Music Corner (17) Piano (8) Pop (3) Rock (3) Saxophone (2) Tips & Trick (16) Vocal Tips (22) Vocal Tips English Version (9)

Archive

Chat Box

Site Map

Like Us !