Apa Saja Yang Diperlukan Untuk Bernyanyi ?

Apa Saja Yang Diperlukan Untuk Bernyanyi ?

Teknik Vokal :
Instrumen vokal seorang penyanyi adalah serangkaian otot yang perlu dilatih agar kuat, lentur, tahan lama, serta terhindar dari cidera.

Teknik Performance :
Ketika seorang penyanyi naik ke atas panggung, Ia harus mampu memberikan penampilan yang lengkap, bukan hanya dari suara saja.

Pengetahuan Musik :
Penyanyi adalah musisi juga! Mempelajari berbagai sisi ilmu dalam musik sangat berguna bagi pengembangan diri seorang penyanyi.

Sumber :
vokalplus

Terkait : Apa Saja Yang Diperlukan Untuk Bernyanyi ?

Popular Posts

Category

Biola (7) Blog Tips (19) Blues (1) Classic (2) Drum (3) Genre (10) Guitar (38) Harmonica (12) Instruments (74) Jazz (2) Keyboard (4) Lyric (28) Lyric Barat (18) Lyric Indonesia (10) MP3 (44) MP3 Barat (11) MP3 Indonesia (33) Music (206) Music Corner (17) Piano (8) Pop (3) Rock (3) Saxophone (2) Tips & Trick (16) Vocal Tips (22) Vocal Tips English Version (9)

Archive

Chat Box

Site Map

Like Us !