Tips Vokal Ampuh No.2

Tips Vokal Ampuh No.2
Sebelumnya saya sudah share Tips Vokal Ampuh No.1 
Berikut ini adalah Tips Vokal Ampuh No.2 : 

  1. Dari manapun anda belajar musik, satu hal pasti sama, yaitu kemajuan yang nyata ada di praktek dan latihan.
  2. Banyak orang yg punya cita2 nyanyi di atas panggung tidak berani mewujudkannya karena takut. Bukan takut gagal, tapi takut akan kritik.
  3. Chest voice adalah register (bagian) suara tengah ke bawah. Sprt suara kt bicara. Head voice register atas, tipis sprt suara Mickey Mouse.
  4. Ada orang yg merasa tertekan di hadapan penonton. Tapi ada juga yg justru mendapat energi dr penonton, itulah performer sejati.
  5. Every voice is unique. Trying to sound like somebody else is actually harmful because it’s not natural.
  6. Secara singkat : Artikulasi adalah bagaimana kita membentuk kata2. Diksi adalah kejelasan lirik. Frasering adalah pemenggalan kalimat.
  7. Jadilah penyanyi yang Anda sendiri ingin dengar.
Terkait : Tips Vokal Ampuh No.2, Tips Vokal Jitu, Tips Vokal Hebat, Tips Vokal Terbaik

Popular Posts

Category

Biola (7) Blog Tips (19) Blues (1) Classic (2) Drum (3) Genre (10) Guitar (38) Harmonica (12) Instruments (74) Jazz (2) Keyboard (4) Lyric (28) Lyric Barat (18) Lyric Indonesia (10) MP3 (44) MP3 Barat (11) MP3 Indonesia (33) Music (206) Music Corner (17) Piano (8) Pop (3) Rock (3) Saxophone (2) Tips & Trick (16) Vocal Tips (22) Vocal Tips English Version (9)

Archive

Chat Box

Site Map

Like Us !